Peta Interaktif 3D Gumpalan Asap. |
Nasa Disaster Program bekerjasama dengan Active Aerosol Plume-height (AAP) projek telah mengembangakan tampilan 3D dari MISR untuk dikenalkan sebagai kemampuan baru peta interaktif 3D dari NASA Disastera Mapping Portal.
Pada tampilan atas peta menampilkan asap dengan 3D, kamu dapat klik gambar pada bagian-bagian bawah untuk melihat dari berbagai angle, data dibeberapa wilayah menampilkan ketinggian asap mencapai lebih dari 4km dari permukaan.
Satelit observasi bumi meberikan gambaran pada para peneliti dan lembaga manajemen bencana dengan gambar besar berlokasi dan memiliki intensitas kebakaran pada suatu wilayah serta memberikan gambaran pergerakan asap.
Data juga dapat digunakan untuk menginisialisasi kualitas udara dan model pergerakan kimia. Beda tinggi pada gumpalan asap dari MIRS akan membantu uji akurasi prediksi pergerakan asap.
Referensi:
https://disasters.nasa.gov/australia-fires-2020/nasa-terra-satellite-maps-australia-smoke-plumes-in-3d
https://maps.disasters.nasa.gov/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar